SUARAKALBAR.CO.ID
Beranda News Terlihat Harmonis, Satgas TMMD ke-108 Ketapang Akrab dengan Warga

Terlihat Harmonis, Satgas TMMD ke-108 Ketapang Akrab dengan Warga

Terlihat Harmonis, Satgas TMMD ke-108 Ketapang Akrab dengan Warga.

Ketapang (Suara Kalbar) – Satgas TMMD Reguler Ke -108 Kodim 1203/Ketapang di Desa Beringin Rayo, Kecamatan Tumbang Titi, Senyum sapa dengan ibu desa,Senin (20/7/20).

Menjalin ke akraban terus digiatkan dengan tegur sapa, serta besiraturahmi dengan warga, baik di waktu beistrirahat maupun saat bekerja di sasaran.

Seperti yang dilakukan oleh  praka yoni yang sedang melintas menuju ke sasaran dengan senyum ramah tamah menegur ibu ibu desa yang sedang bercerita sambil nyantai.

Praka Yoni Mengatakan “ dengan apa yang Kami lakukan untuk merapat dan mempererat tali silahturahmi sehingga akan membawa pengaruh yang positif bagi warga,”katanya.

“kebersamaan dan keakraban yg kami lakukan terhadap warga, berkat hasil senyum ramah serta tegur sapa yang kami lakukan selama ini, serta akan mewujutnya kemanunggalan TNI dan Rakyat” pungkasnya.

Rilis Pendim 1203

Join channel telegram websitekami.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Komentar
Bagikan:

Iklan