Cakades Raja, Zulkarnain Unggul di Gang Arjuna
![]() |
| Suasana perhitungan suara di Pilkades Raja di Gang Arjuna |
Landak (Suara Kalbar) – Hasil perhitungan suara pada Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Raja di TPS 11 Gang Arjuna Dusun Raiy Desa Raja Rt. 014/Rw.003 Kecamatan Ngabang calon nomor urut 2 atau petahana Zulkarnain unggul.
Berikut Jumlah Perolehan Suara:
1. Robi Setiawan 4 suara
2. Zulkarnain 121 suara
3. Mujahidin 76 suara
4. Lisa Kusman 11 suara
5. Heri Irawan 5 suara
Sumber: TPS 11






