Tangkar Burung Perkutut Menjadi Sasaran Anggota TMMD 107 Kodim Kudus
![]() |
| TMMD Kodim Kudus |
Kudus (Suara Kalbar)- Terobosan yang di lakukan warga masyarakat untuk kembali mempertahankan populasi burung di alam liar kususnya di Dukuh Sendang Desa Kedungsari Kecamatan Gebog, Anggota Satgas TMMD berkunjung di rumah bapak Masripan Rt 02/II pada Senin (30/3/2020).
Dalam kesehariannya Masripan untuk mengisi waktu berternak burung kutut mengawali usaha jangan pernah ragu -ragu segala kemungkinan dalam menjalankan usaha tentu ada resikonya, usaha burung ternak yang di jalani cukup menjanjikan asal cara merawatnya penuh kesabaran.
Di sela-sela waktu istirahat anggota Satgas TMMD. Reguler Ke 107 Kodim 0722/Kudus menyempatkan diri berkunjung dirumah warga ingin tau cara berternak burung perkutut yang benar agar natinya kalau punya modal bisa membuka usaha ternak sendiri.
(Pendim Kudus)






